Rabu, 06 Maret 2013

Cara Membuat Widget AVG


Widget AVG ini digunakan untuk memverifikasi bahwa blog atau website Anda bebas dari malware atau virus. Cara membuatnya cukup mudah. Berikut ini langkah-langkah membuat widget AVG pada blogger :
  • Login blogger Anda
  • Masuk pada Tata Letak
  • Copas kode dibawah ini pada Html Javascript
<div id="avgthreatlabs_safetybadge"><noscript><a href="http://www.avgthreatlabs.com?utm_source=H&utm_medium=NA&utm_campaign=SBW" target="_blank">AVG Threatlabs</a></noscript></div><script language="javascript" src="http://www.avgthreatlabs.com/security-badge/js/security.js"></script>
  • Simpan/Save dan lihat hasilnya
Screenshoot :

Widget AVG

0 komentar:

Posting Komentar

About

Community Technology Best Students. Diberdayakan oleh Blogger.